Grebek Sampah di Pasar Baru Lumajang

656Grebek Sampah di Pasar Baru Lumajang

Jum’at, 27 September 2019 Musyawarah Kerja Kepala Sekolah “MKKS” SMK Kab. Lumajang menggagas terselenggaranya Grebek Sampah di Pasar Baru Lumajang. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka HUT Provinsi Jawa Timur yang ke74. Hadir dalam kegiatan tersebut Bapak. Sekda kabupaten Lumajang Drs. AGUS TRIYONO, M.Si yang bersedia membuka kegiatan ini. Selain dihadiri oleh Bapak Sekda Kabupaten Lumajang, kegiatan ini juga dihadiri oleh SMK Se Kabupaten Lumajang.

Kegiatan ini bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai karakter peduli terhadap lingkungan khususnya kepada peserta didik SMK Se Kab. Lumajang, diharapkan kelak mereka memiliki mind set yang ramah terhadap lingkungan.

2019-09-27 06:29:31posthttps://www.smkn1tekung.sch.id/grebek-sampah-di-pasar-baru-lumajang/

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Popular

More from author

Seminar Pendidikan

Seminar Pendidikan merupakan bentuk kegiatan menyampaikan karya ilmiah tentang pendidikan yang direncanakan dan dipresentasikan dengan sumber atau peneliti dalam mengambil keputusan dan bertujuan untuk menyamakan...

Outing Class SD Al-Ikhlas

Outing Class merupakan Kegiatan belajar mengajar yang diadakan di luar kelas yang tidak dilakukan di dalam kelas pada umumnya, Outing Class  ini merupakan media yang paling...

P5 Kebekerjaan

P5 atau Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila merupakan salah satu program dari Kurikulum Merdeka. Berikut informasi mengenai pengertian P5 hingga manfaatnya.Dikutip dari Panduan P5...

Isra’ Mi’raj 1445 H

Dalam sejarah Islam, Rasulullah SAW telah mengalami beberapa peristiwa yang luar biasa. Isra Miraj merupakan salah satu peristiwa yang dialami oleh Rasulullah SAW.Isra Miraj...