SMK Negeri 1 Tekung Menjadi Tuan Rumah LKS SMK Tk. Provinsi Th. 2023
Melalui ajang ini, Jawa Timur kembali mentargetkan Juara Umum di LKS tingkat nasional. Selain itu, diharapkan delegasi Provinsi Jatim bisa bertanding di 37 bidang lomba di tingkat Nasional. Bukan tanpa alasan, target tersebut akan memperkuat...
Hari Pendidikan Nasional 2021: Sejarah, Tema, dan Link Download Logo
SMKN1TEKUNG.SCH.ID - Setiap tanggal 2 Mei, Indonesia memperingati Hari Pendidikan Nasional atau disingkat dengan Hardiknas. Di tahun ini, Hardiknas akan jatuh pada Minggu (2/5/2021), masih di tengah situasi pandemi Covid-19 seperti...
Diklat Pengukuhan Anggota “Samasta Rimba” di Gunung Lamongan
Halo #sahabatskansat, siapa nih yang hobinya mendaki gunung? Nih ada teman-teman kita dari "Samasta Rimba" SMK Negeri 1 Tekung yang sedang melaksanakan kegiatan Diklat Pengukuhan Anggota "Samasta Rimba" sekaligus bersih-bersih di...
SELAMAT ULANG TAHUN SMK NEGERI 1 TEKUNG ke 23 “Jayalah SMK Negeri 1 Tekung”
Halo #sahabatskansatAda yang nggak nih, tanggal 20 Oktober ini hari apa?Yups, benar sekali, tanggal 20 Oktober ini adalah Hari Ulang Tahun SMK NEGERI 1 TEKUNG - LUMAJANG loh.
SELAMAT ULANG TAHUN SMK NEGERI...
SMK Negeri 1 Tekung Gelar P5 // PROJEK KE 3 DENGAN TEMA KEBEKERJAAN
LUMAJANG – SMK Negeri 1 Tekung mengadakan Gelar Karya P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dengan tema Kebekerjaan (projek ke 3). Gelar Karya ini dilaksanakan pada hari Senin, 29 Mei 2023...
Kompetisi Para Peserta Prototype Modelling Hari Kedua Berjalan Lancar| LKS Prov. Jatim XXXI
Selasa, 23/5 Bidang Lomba Prototype Modelling berlangsung, dimulai dari Modul D (manufacturing & benchwork).Manufacturing salah satu cabang dari ilmu teknik mesin yang mempelajari tentang bagaimana suatu produk dibuat, dari ide, desain,...
Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1444H / 7 Oktober 2022
Assalamualaikum Wr. Wb #sahabatskansat
Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1444H / 7 Oktober 2022"
Semoga dengan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW ini kita semua dapat meningkatkan akhlaqul karimah" Dengan...
Kiat Sukses Pembelajar Produktif pada Era Pandemi COVID-19
Salah satu tantangan terbesar yang dihadapi Bangsa Indonesia adalah produktivitas sumber daya manusia (SDM). Bangsa yang unggul dilihat dari tingginya tingkat produktivitas SDMnya. Merujuk pada data yang diterbitkan oleh Asian Productivity...
Hari Pertama Bidang Lomba Prototype Modelling | LKS Prov. Jatim XXXI
Senin, 22/5 Bidang Lomba Prototype Modelling berlangsung, dimulai dari modul Kerja Mesin Bubut dan Proses Kerja Bangku.Kerja Mesin Bubut merupakan proses pengerjaan material dimana benda kerja dan alat pahat bergerak mendatar (searah meja/bed mesin),...